Tingginya tingkat turnover karyawan di PT Asia Pacific Fibers Tbk menjadi indikasi rendahnya komitmen organisasi karyawan. Tujuan dari penelitian ini adalah untuk menentukan apakah efikasi diri dan persepsi dukungan organisasi memiliki pengaruh signifikan terhadap komitmen organisas karyawan di PT Asia Pacific Fibers Tbk. Metode pengumpulan data yang digunakan adalah kuesioner dan observasi. Ku…
Penelitian ini menguji pengaruh fasilitas kerja dan efikasi diri terhadap komitmen organisasi di Kantor Pengawasan dan Pelayanan Bea dan Cukai Kota Cirebon. Penelitian memilih populasi yaitu pegawai Bea Cukai Kota Cirebon dengan teknik sampling yaitu Sampling Total karena anggota populasi berjumlah kurang dari 100. Sampel penelitian berjumlah 81 responden dengan metode pengumpulan data mengguna…
Penelitian ini bertujuan untuk menganalisis signifikansi pengaruh pelatihan, perilaku kewarganegaraan organisasi, kepuasan kerja, dan komitmen organisasi terhadap turnover intention karyawan pada PT Bank Tabungan Negara (Persero) Tbk Kantor Cabang Syariah Semarang baik secara simultan maupun parsial. Populasi dalam penelitian ini adalah karyawan pada PT Bank Tabungan Negara (Persero) Tbk Kan…
ABSTRACT This study aims to analyze and obtain empirical evidence regarding the effect of Work stress, organizational culture, organizational commitment, and work motivation on turnover intention at Bank Syariah Indonesia Semarang City Area Office and MT. Haryono Sub-Branch Office both simultaneously and partially. The data population used in this study includes all employees from the t…
Tujuan dari penelitian ini adalah untuk menganalisis pengaruh penerapan Akuntansi Pertanggungjawaban, Komitmen Organisasi, Kompetensi dan Partisipasi Anggaran terhadap Kinerja Manajerial Pada PT Jaya Abadi Engineering (JAE). Metode pengumpulan data yang digunakan dalam penelitian ini adalah kuesioner. Kuesioner menggunakan Skala Likert dan sampel untuk penelitian ini adalah 30 manajer, kepala b…
Penelitian ini bertujuan untuk menguji dan menganalisis pengaruh penerapan standar akuntansi pemerintahan berbasis akrual, kompetensi sumber daya manusia, komitmen organisasi, dan sistem pengendalian internal terhadap kualitas Laporan Keuangan Daerah di Dinas Perindustrian dan Perdagangan Provinsi Jawa Tengah. Penelitian ini dilakukan dengan metode survei melalui instrumen kuesioner…
Penelitian ini bertujuan untuk menganalisis dan mendapatkan bukti empiris mengenai pengaruh disiplin kerja, lingkungan kerja, komitmen organisasi, dan sistem penghargaan karyawan terhadap kinerja karyawan (Studi Pada PT Bank Jateng Kantor Cabang Blora, Kantor Cabang Pembantu Cepu, Kantor Cabang Pembantu Kota Blora, dan Kantor Cabang Pembantu Ngawen) baik secara simultan maupun parsial…
Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui persepsi responden mengenai komitmen organisasional dan kompensasi finansial terhadap kinerja karyawan bagian produksi pada PT Fumira Semarang. Penelitian ini menggunakan pendekatan kuantitatif dan menggunakan sampel sebanyak 42 karyawan. Metode pengumpulan data yang digunakan dalam penelitian ini adalah dengan menyebarkan kuesioner, wawanca…