Penelitian ini bertujuan untuk menganalisis pengaruh profitabilitas, likuiditas, dan leverage terhadap nilai perusahaan, serta menguji peran kebijakan dividen sebagai variabel moderasi. Populasi penelitian mencakup 76 perusahaan manufaktur subsektor industri barang konsumsi yang terdaftar di Bursa Efek Indonesia periode 2021–2024. Sebanyak 30 perusahaan dijadikan sampel menggunakan metode pur…
Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh dari struktur modal, profitabilitas, ukuran perusahaan, dan kebijakan dividen terhadap nilai perusahaan dengan keputusan investasi sebagai variabel moderasi pada perusahaan pertambangan di Bursa Efek Indonesia 2021 – 2024 yang berjumlah 66 perusahaan. Teknik pengambilan sampel menggunakan metode purposive sampling dan menghasilkan sampel seba…
Penelitian ini bertujuan untuk menganalisis pengaruh likuiditas, profitabilitas, dan solvabilitas terhadap kebijakan dividen pada perusahaan subsektor pertambangan logam dan mineral yang terdaftar di Bursa Efek Indonesia (BEI) periode 2021–2024. Variabel independen dalam penelitian ini adalah likuiditas yang diproksikan dengan Current Ratio (CR), profitabilitas yang diproksikan dengan Return …
Praktik perataan laba dinilai buruk karena dapat menyebabkan perbedaan hasil laporan keuangan dengan kondisi yang sebenarnya. Terjadinya praktik perataan laba disebabkan karena adanya perbedaan kepentingan antara investor dan manajemen. Investor memiliki ekspektasi akan stabilitas laba sedangkan manajemen berusaha untuk memenuhi ekspektasi tersebut, sehingga manajer terdorong untuk meratakan la…
Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh Profitabilitas, Rasio Pembayaran Dividen dan Imbal Hasil Dividen terhadap Nilai Perusahaan sektor keuangan tercatat Bursa Efek Indonesia periode 2018-2022. Populasi dalam penelitian ini adalah seluruh perusahaan sektor keuangan yang tercatat secara berturut-turut pada Bursa Efek Indonesia selama periode 2018-2022 sebanyak 87 perusahaan. Teknik …
Risca Dwi Herlinda, “Pengaruh Good Corporate Governance dan Dividend Policy terhadap Nilai Perusahaan dengan Profitabilitas sebagai Variabel Intervening pada Perusahaan yang Terdaftar dalam Indeks Kompas100 di BEI Periode 2020-2022”. Skripsi Sarjana Terapan Program Studi Komputerisasi Akuntansi Jurusan Akuntansi Politeknik Negeri Semarang, di bawah bimbingan Ulfah Hidayati, S.E., M.Si.Akt. …
Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh profitabilitas, likuiditas, dan leverage terhadap dividend payout ratio pada perusahaan manufaktur sub sektor makanan dan minuman yang terdaftar di Bursa Efek Indonesia periode 2016-2020. Pengambilan sampel dilakukan dengan menggunakan metode purposive sampling, sehingga didapatkan sampel penelitian sebanyak 9 perusahaan. Metode anali…