Energi listrik berperan penting dalam berbagai bidang, salah satunya pada gedung perkantoran. Dalam aktifitas di gedung perkantoran sering kali terjadi pengunaan energi secara berlebihan. Oleh karena itu perlunya penghematan energi di seluruh ruangan gedung dengan melakukan audit energi. Parameter utama audit energi adalah Intensitas Konsumsi Energi (IKE) yang merupakan pembagian anta…
Tujuan dari Tugas Akhir Pembuatan Pembangkit Listrik Tenaga Surya Off-Grid Tipe Apung dengan Kapasitas 200 Wp sebagai Penggerak Pompa ini adalah untuk menghasilkan energi listrik dengan cara membuat PLTS yang memanfaatkan potensi sumber daya sinar radiasi matahari guna menggerakkan pompa. Panel surya yang dipasang berjenis monocrystalline berjumlah 2 buah dengan kapasitas masing-masin…
Hotel GranDhika Pemuda Semarang merupakan hotel bintang 4 yang dikelola oleh PT Adhi Commuter Properti (ACP) selaku anak perusahaan, dengan peringkat ke-4 (empat) menurut tripadvisor.co.id . Sebagai salah satu hotel teratas yang direkomendasikan, Hotel GranDhika Pemuda Semarang memiliki tingkat penghunian yang tinggi sehingga seringkali memiliki konsumsi energi listrik yang melebih…
Energi listrik berperan penting dalam berbagai bidang, terutama pada sekolah. Dalam proses belajar mengajar dan aktivitas di dalam ruangan gedung sekolah sering terjadi pengunaan energi listrik secara berlebihan. Oleh karena itu perlunya penghematan energi di seluruh ruangan gedung sekolah. Gedung A di salah satu sekolah MAN 1 Kota Semarang merupakan gedung yang sering di gunakan. Unt…
Kebutuhan energi listrik dari tahun ke tahun terus bertambah. Besarnya daya yang diminta punberbeda-beda, yang menyebabkan terjadinya pembagian beban tidak merata. Hal ini menyebabkan distribusi beban masing-masing phasa harus dijaga agar seimbang. Namun, pembebanan masing-masing phasa tidaklah selalu seimbang. Salah satu penyebabnya adalah banyaknya beban satu fasa yang beroperasi …
Jaringan distribusi primer PT PLN (Persero) ULP Weleri pada GI Weleri memiliki delapan penyulang, salah satunya penyulang WLI-02, WLI-05, dan WLI-07. Perhitungan susut energi pada ketiga penyulang tersebut menunjukkan nilai susut yang besar. Pada sistem tenaga listrik, susut energi merupakan salah satu ukuran efisien atau tidaknya suatu pengoperasian sistem distribusi tenaga listrik. …