Perancangan mesin komposter dengan pengadukan otomatis berdasarkan kendali suhu telah berhasil dirancang. Komposter adalah suatu metode pengolahan sampah organik untuk pembuatan pupuk organik. Dalam pembuatan pupuk organik menggunakan komposter terdapat beberapa hal yang mempengaruhi tingkat kematangan pupuk diantaranya adalah faktor suhu. Suhu referensi pada pembuatan pupuk organik d…
Penggunaan Teknologi automasi dalam teknologi 4.0 semakin berkembang pesat saat ini, banyak bidang industri yang mulai menggunakan mesin maupun kendaraan otomatis untuk mempermudah pekerjaan manusia khususnya pada bidang transportasi barang. Oleh karena itu, sebuah industri membutuhkan suatu inovasi untuk membawa barang dari satu titik ke tempat yang dituju. Prototip Robot Pengangkut Terpan…
Saat ini perkembangan teknologi sangatlah pesat dan sistem keamanan menjadi semakin canggih. Tingkat keamanan menjadi prioritas utama untuk mengamankan peralatan atau barang-barang penting dalam suatu ruangan. Hal ini dikarenakan maraknya kehilangan barang yang menimbulkan kerugian materiil yang cukup berarti, sehingga muncul gagasan untuk membuat proyek tugas akhir dengan judul
Alat pengisian air dan penyegelan gelas plastik otomatis ini menggunakan sistem kontrol berbasis Arduino Nano. Pada alat ini terdiri dari masukan, pemroses, dan keluaran. Masukan utama yang digunakan yaitu Switch Push Button DS314, Sensor Inframerah FC 51, Potensiometer, Micro Limit Switch, Sensor Termokopel Tipe K serta Modul MAX6675, rotary encoder juga keluaran yang terdiri dari …
Badan Meteorologi Klimatologi dan Geofisika (BMKG) merupakan instansi pemerintahan yang ditugaskan untuk mengamati cuaca dan memberikan perkiraan cuaca serta peringatan dan memberikan perkiraan cuaca serta peringatan dini yang berhubungan dengan cuaca. BMKG memiliki alat stasiun cuaca otomatis yang harganya cukup mahal dan bersifat permanen yang ditanam di tanah yang tidak dapat dibon…
Dari tahun ke tahun tidak lepas dari insiden kecelakaan lalu lintas yang merupakan salah satu penyumbang meningkatnya angka kematian di Indonesia. Kecelakaan lalu lintas ini bisa disebabkan oleh banyak faktor seperti, pengemudi yang sedang mabuk, mengantuk, kurang antisipasi, dan lainnya. Tugas Akhir ini bertujuan untuk mengurangi tingkat kecelakaan lalu lintas akibat pengemudi yang m…
Kalori yang masuk ke dalam tubuh, harus disesuaikan dengan kebutuhan sehari - hari. Kekurangan kalori akan mengakibatkan tubuh lemas dan menurunkan tingkat imun tubuh. Oleh karena itu, pentingnya menjaga asupan kalori guna meminimalisir resiko terkena penyakit kronis. Namun dalam melakukan kegiatan ini, banyak orang masih merasa kesulitan dalam mengatur asupan kalori yang masuk ke dal…