Penilitian ini bertujuan untuk menganalisis dan mendapatkan bukti empiris mengenai pengaruh pengetahuan, kualitas pelayanan, dan digital banking terhadap minat mahasiswa menjadi nasabah bank syariah di Kota Semarang. Populasi dalam penelitian ini adalah mahasiswa Kota Semarang yang berminat menjadi nasabah bank syariah. Teknik pengambilan sampel menggunakan purposive sampling sebanyak 100 respo…
Penelitian ini bertujuan untuk menguji pengaruh kualitas laporan keuangan dan intensitas laporan keberlanjutan terhadap efisiensi investasi pada perusahaan sektor energi yang terdaftar di BEI tahun 2020–2024. Sampel dipilih menggunakan metode purposive sampling dan dianalisis dengan regresi data panel model Common Effect Model (CEM). Hasil penelitian menunjukkan bahwa kualitas laporan…
Penelitian ini bertujuan untuk menguji dan menganalisis pengaruh kompetensi sumber daya manusia, penerapan Standar Akuntansi Pemerintah (SAP), serta pemanfaatan Sistem Akuntansi Keuangan Daerah (SAKD) terhadap kualitas Laporan Keuangan Pemerintah Daerah (LKPD), dengan Sistem Pengendalian Internal Pemerintah (SPIP) sebagai variabel moderasi. Penentuan sampel menggunakan metode sampling jenuh den…
Penelitian ini bertujuan untuk menganalisis signifikansi pengaruh kualitas layanan, gaya hidup, brand image, dan digital marketing terhadap keputusan menjadi nasabah bank umum syariah pada masyarakat Kabupaten Demak, baik secara simultan maupun parsial. Populasi dalam penelitian ini adalah masyarakat Kabupaten Demak. Teknik pengambilan sampel menggunakan non probability sampling yang berupa pur…
Penelitian ini bertujuan untuk menganalisis signifikansi pengaruh Kualitas Layanan, Pengalaman Nasabah, dan Switching Barriers dengan Kepercayaan Nasabah sebagai Variabel Intervening terhadap Loyalitas Nasabah PT Bank Syariah Indonesia di Kota Semarang. Data yang digunakan dalam penelitian ini adalah data primer yang dikumpulkan menggunakan kuesioner. Populasi dalam penelitian ini adalah nasa…
Penelitian ini bertujuan untuk menganalisis signifikansi pengaruh Promosi, Kualitas Layanan, Lokasi, dan Literasi Keuangan Syariah Terhadap Keputusan Menabung di Bank Umum Syariah (Studi Pada Masyarakat Kabupaten Pati). Data yang digunakan dalam penelitian ini adalah data primer yang dikumpulkan menggunakan kuesioner. Populasi dalam penelitian ini adalah nasabah yang memiliki rekening pada Bank…
Penelitian ini bertujuan untuk menganalisis signifikansi pengaruh pengetahuan, sikap, religiusitas, dan kualitas layanan secara simultan maupun parsial terhadap switching intention nasabah bank konvensional ke bank syariah pada Masyarakat kabupaten Demak. Populasi dalam penelitian ini adalah seluruh Masyarakat yang berdomisili di kabupaten Demak dan beragama islam. Teknik pengambilan sampel den…
Tidur merupakan kebutuhan dasar yang sangat penting bagi kesehatan fisik dan mental, namun tidak semua individu dapat memenuhi durasi tidur ideal. Salah satu solusi untuk mengatasi keterbatasan waktu tidur adalah dengan meningkatkan kualitasnya melalui pengendalian lingkungan tidur. Penelitian ini bertujuan untuk merancang dan mengimplementasikan sistem Internet of Things (IoT) berbasis Telegra…
Industri sepeda motor listrik di Indonesia menghadapi tantangan pada efisiensi produksi, khususnya dalam proses pelepasan dan pemasangan ban yang masih dilakukan secara manual sehingga membutuhkan waktu lama dan berisiko merusak velg. Berdasarkan teori perancangan mesin (Shigley) serta penerapan sistem pneumatik, penelitian ini dilakukan untuk merancang dan membangun alat pelepas ban berbasis p…
Proses packing pada PT Arisamandiri Pratama masih mengalami kegagalan yang cukup tinggi, khususnya pada hasil pengikatan tali straping yang tidak presisi, sehingga memerlukan pengulangan proses packing dan menurunkan produktivitas. Penelitian ini bertujuan untuk merancang dan membangun sistem pendorong straping berbasis pneumatik pada roller konveyor guna meningkatkan efisiensi waktu produksi d…