Penelitian ini bertujuan untuk menganalisis signifikansi pengaruh kualitas layanan, gaya hidup, brand image, dan digital marketing terhadap keputusan menjadi nasabah bank umum syariah pada masyarakat Kabupaten Demak, baik secara simultan maupun parsial. Populasi dalam penelitian ini adalah masyarakat Kabupaten Demak. Teknik pengambilan sampel menggunakan non probability sampling yang berupa pur…
Penelitian ini bertujuan untuk menganalisis signifikansi pengaruh Kualitas Layanan, Pengalaman Nasabah, dan Switching Barriers dengan Kepercayaan Nasabah sebagai Variabel Intervening terhadap Loyalitas Nasabah PT Bank Syariah Indonesia di Kota Semarang. Data yang digunakan dalam penelitian ini adalah data primer yang dikumpulkan menggunakan kuesioner. Populasi dalam penelitian ini adalah nasa…
Penelitian ini bertujuan untuk menganalisis signifikansi pengaruh Promosi, Kualitas Layanan, Lokasi, dan Literasi Keuangan Syariah Terhadap Keputusan Menabung di Bank Umum Syariah (Studi Pada Masyarakat Kabupaten Pati). Data yang digunakan dalam penelitian ini adalah data primer yang dikumpulkan menggunakan kuesioner. Populasi dalam penelitian ini adalah nasabah yang memiliki rekening pada Bank…
Penelitian ini bertujuan untuk menganalisis signifikansi pengaruh pengetahuan, sikap, religiusitas, dan kualitas layanan secara simultan maupun parsial terhadap switching intention nasabah bank konvensional ke bank syariah pada Masyarakat kabupaten Demak. Populasi dalam penelitian ini adalah seluruh Masyarakat yang berdomisili di kabupaten Demak dan beragama islam. Teknik pengambilan sampel den…
PLN meluncurkan aplikasi PLN Mobile pada 2020 untuk mempermudah layanan kelistrikan. Meskipun mendapatkan rating tinggi 4,9 di Google Play Store, terdapat 9.305 pengaduan pengguna pada awal 2024. Penelitian ini bertujuan menganalisis pengaruh kualitas sistem, informasi, dan layanan terhadap kepuasan pengguna aplikasi PLN Mobile di PLN ULP Batang, untuk memberikan masukan dalam meningkatka…
Perusahaan CV Rinesia 7 dalam lima tahun terakhir tidak pernah mencapai target penjualan sebanyak 24 event, hal ini disebabkan karena kurangnya promosi dan kualitas pelayanan yang sama dengan kompetitor. Penelitian ini dibuat untuk mengetahui pengaruh promosi dan kualitas layanan terhadap tingkat penjualan jasa di CV Rinesia 7 Semarang. Metode yang dilakukan adalah menggunakan analisis deskript…
Penelitian ini dimaksudkan untuk menganalisis signifikansi citra merek dan kualitas pelayanan terhadap keputusan menginap di Hotel Khas Semarang. Hotel Khas Semarang merupakan hotel bintang 3 yang memiliki konsep halal dan syariah. Populasi dalam penelitian ini ialah masyarakat yang pernah menginap di Hotel Khas Semarang. Pengumpulan data dilakukan dengan penyebaran kuesioner yang sudah diuji v…
ABSTRAK PENGARUH KUALITAS PELAYANAN DAN MANAJEMEN HUBUNGAN PELANGGAN TERHADAP LOYALITAS PELANGGAN PADA PT SUCOFINDO CABANG SEMARANG Jumlah pelanggan PT Sucofindo Cabang Semarang mengalami kenaikan dan penurunan yang tidak pasti. Penelitian ini bertujuan untuk menganalisis pengaruh kualitas pelayanan dan manajemen hubungan pelanggan terhadap loyalitas pelanggan. Sampel penelitian m…
Penurunan penggunaan jasa container KMTC LINE pada PT Samudera Agencies Indonesia pada bulan April 2024 menyebabkan terjadinya penurunan jumlah penjualan jasa container pada tahun 2024. Penelitian ini bertujuan untuk menganalisis pengaruh digital marketing dan kualitas layanan terhadap keputusan pembelian jasa container KMTC LINE pada PT Samudera Agencies Indonesia Semarang. Metode pengumpulan …
Logistik merupakan salah satu industri dengan pertumbuhan yang cukup tinggi dalam beberapa tahun terakhir sehingga terjadi penawaran jasa yang kompetitif. PT BGR Logistik Indonesia Divre Semarang mengalami penurunan pendapatan dalam evaluasi perusahaan dan permasalahan yang dianggap krusial oleh perusahaan diantaranya adalah harga, kualitas layanan, dan word of mouth. Penelitian ini bertujuan u…