Game merupakan salah satu media alternatif yang menyenangkan dan disukai oleh banyak kalangan sekaligus dapat digunakan sebagai media pembelajaran. Dengan memanfaatkan sisi positif dari game, aplikasi pembelajaran “The Power Of Marble” dibuat sebagai media pembelajaran interaktif untuk mengenalkan permaainan tradisional Nusantara dalam bentuk mobile Android yang saat ini marak digunakan. Ga…
Game adalah sebuah media hiburan yang dapat menjadi salah satu alternatif untuk mendukung suatu pembelajaran bagi anak-anak. Pembelajaran menggunakan media game edukasi saat ini banyak digunakan. Penggunaan media game edukasi dalam pembelajaran terutama matematika menjadi salah satu alternatif untuk dapat membantu anak-anak belajar berhitung. “Petualangan Ceria Anak (LACANA) : Game Pembel…