Penelitian ini bertujuan untuk menganalisis pengaruh leverage, tingkat efektifitas aset, sales growth, dan net profit margin terhadap nilai perusahaan pada perusahaan-perusahaan yang listing di Jakarta Islamic Index (JII) Tahun 2009-2013 baik secara simultan maupun parsial. Data yang digunakan dalam penelitian ini adalah data sekunder yang yang bersumber dari Pusat Informasi Pasar Modal Kantor…
Penelitian ini bertujuan untuk menganalisis pengaruh Rasio Efisiensi Operasional (REO), Non Performing Financing (NPF), Financing to Deposit Ratio (FDR) dan Kualitas Aktiva Produktif (KAP) terhadap Return On Assets (ROA) pada Bank-Bank Umum Syariah di Indonesia periode 2010-2014 baik secara simultan maupun parsial. Populasi dalam penelitian ini adalah seluruh Bank Umum Syariah di Indonesia per…
Tugas Akhir ini bertujuan untuk mengetahui perlakuan akuntansi aset tetap pada Dinas Cipta Karya dan Tata Ruang Provinsi Jawa Tengah dengan dasar Peraturan Pemerintah Nomor 71 Tahun 2010 tentang Standar Akuntansi Pemerintahan. Data yang digunakan dalam penulisan Tugas Akhir ini adalah data sekunder dari Dinas Cipta Karya dan Tata Ruang Provinsi Jawa Tengah Tahun 2014. Metode penulisan yang digu…