Penelitian ini bertujuan untuk menganalisis pengaruh keterlibatan kerja dan kepuasan kerja terhadap komitmen kerja karyawan PT Arindo Jaya Mandiri. PT Arindo Jaya Mandiri merupakan perusahaan yang bergerak di bidang freight forwarding dan EMKL yang berfokus pada layanan ekspor dan impor di Indonesia Populasi yang terdapat pada PT Arindo Jaya Mandiri adalah berjumlah 35 orang dan sampel yang dig…
Transformasi lingkungan bisnis yang terus berubah mendorong perusahaan untuk senantiasa berinovasi dan memperkuat keunggulan kompetitif, salah satunya dengan pengembangan sumber daya manusia. PT X, sebuah perusahaan otomotif kendaraan roda dua dengan kapasitas produksi tahunan mencapai 100.000 unit, mengakui pentingnya pelatihan karyawan sebagai bagian dari strategi internal perusahaan. Namun, …
Meningkatnya tekanan sosial digital serta eksposur terhadap tren di media sosial telah membentuk pola konsumsi impulsif di kalangan Generasi Z. Meski demikian, penelitian yang secara spesifik mengkaji bagaimana Fear of Missing Out (FOMO) dan tren memengaruhi keputusan pembelian produk premium, seperti iPhone, masih relatif terbatas. Penelitian ini bertujuan untuk menganalisis pengaruh FOMO d…
Penelitian ini dilatarbelakangi oleh penurunan jumlah pelanggan selama lima tahun terakhir yang diduga disebabkan oleh masalah reputasi dan pelayanan. Metode penelitian yang digunakan adalah kuantitatif dengan teknik pengumpulan data melalui kuesioner kepada 86 responden pengguna jasa logistik PT Mitra Kargo Indonesia. Analisis data dilakukan menggunakan regresi linier berganda dengan bantuan S…
Penelitian ini berfokus pada analisis pengaruh brand positioning dan persepsi harga terhadap keputusan pembelian produk susu UHT Purefarm berbagai rasa dari PT. Frisian Flag Indonesia di Jawa Tengah. Dilatarbelakangi oleh peningkatan tren pangsa pasar produk susu UHT secara global serta persaingan merek yang semakin tinggi, kemampuan perusahaan untuk menempatkan posisinya dalam suatu pasar sert…
Riset ini bertujuan buat menganalisis upaya kenaikan layanan prima pada sarana Co- work serta Office Building di MG Setos Semarang. Layanan prima jadi salah satu aspek berarti dalam melindungi kepuasan serta loyalitas pengguna layanan, spesialnya di masa persaingan bisnis properti perkantoran serta ruang kerja bersama yang terus menjadi ketat. Tata cara riset yang digunakan merupakan pendekatan…
Bedasarkan data penjualan pada PT Sinarmas Distribusi Nusantara cabang Semarang tahun 2024, volume penjualan Blue Band mengalami penurunan sebesar 13,5%. Adanya penurunan ini dikhawatirkan akan berdampak pada keberlangsungan pangsa pasar Blue Band, terutama ditengah persaingan ketat merek-merek kompetitor yang menawarkan harga yang lebih kompetitif. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui apa…
Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui implementasi program Corporate Social Responsibility (CSR) di Hotel Grand Inna Tunjungan Surabaya dan menganalisis dampaknya terhadap citra perusahaan. Penelitian ini menggunakan pendekatan deskriptif kualitatif dengan teknik pengumpulan data melalui wawancara, observasi, dokumentasi, dan studi pustaka. Analisis data dilakukan berdasarkan model Pyramid …
Corporate Social Responsibility (CSR) merupakan strategi krusial bagi Badan Usaha Milik Negara (BUMN) dalam mendukung pencapaian tujuan pembangunan berkelanjutan serta memperkuat relasi dengan para pemangku kepentingan. Sebagai penyedia listrik nasional, PT PLN (Persero) memegang tanggung jawab ganda, yaitu memastikan ketersediaan energi listrik sekaligus memberikan kontribusi nyata terhadap pe…
Penelitian ini membahas pelaksanaan kewajiban Tanggung Jawab Sosial dan Lingkungan (TJSL) oleh PT PLN (Persero) UP2B Jawa Tengah & D.I. Yogyakarta melalui program PLN Peduli, yang berfokus pada tiga pilar utama pembangunan berkelanjutan, yaitu pendidikan, ekonomi, dan lingkungan. Latar belakang penelitian ini adalah pentingnya peran perusahaan dalam mendukung kesejahteraan masyarakat serta tang…