Tugas Akhir ini bertujuan untuk mengetahui apakah perhitungan, penyetoran, dan pelaporan Pajak Penghasilan Pasal 21 Pegawai Negeri Sipil pada Kementerian Agama Kabupaten Semarang Tahun 2022 telah sesuai dengan Undang-Undang Nomor 36 Tahun 2008 dan Undang- Undang Nomor 7 Tahun 2021 tentang Pajak Penghasilan. Metodelogi yang digunakan dalam Tugas Akhir ini adalah data sekunder dengan metode pengu…
Irsalina Dharmesti Hawari, "Analisis Kinerja Pendapatan dan Belanja Daerah Laporan Realisasi Anggaran (LRA) Badan Pengelola Keuangan dan Aset Daerah (BPKAD) Provinsi Jawva Tengah". Tugas Akhir Prodi D3-Akuntansi Jurusan Akuntansi Politeknik Negeri Semarang, di bawah bimbingan Marliyati, S.E, M.Si., Akt, dan Novitasari Eviyanti, S.E., M.Acc. Agustus 2023, 82 Halaman. Tujuan tugas akhir ini…
Penelitian ini bertujuan untuk menghitung pertumbuhan pendapatan, menilai keefektivitasan dalam merealisasikan pendapatan asli daerah dan tingkat kemandirian daerah, mengukur tingkat derajat desentralisasi daerah serta mengukur tingkat keserasian belanja operasi dan belanja modal. Metode penelitian yang digunakan untuk mengumpulkan data adalah wawancara dan dokumentasi. Metode analisa data yang…
UMKM merupakan penunjang perekonomian suatu negara, namun masih banyak kendala yang dihadapi pelaku UMKM salah satunya akses informasi untuk memperoleh modal dan pengelolaan aset tak berwujud. Financial technology merupakan teknologi yang dapat dimanfaatkan sebagai mekanisme transaksi keuangan. Human capital merupakan modal manusia yang bermanfaat dalam menghadapi tantangan untuk menca…
Penelitian ini bertujuan untuk menilai kinerja keuangan PT Bank Tabungan Negara (Persero) Tbk Tahun 2018-2022. Penilaian ini menggunakan dua metode yaitu metode analisis rasio keuangan dan metode berantai. Data yang digunakan juga mencakup data kuantitatif yang berasal dari laporan keuangan, dan data kualitatif yang berupa informasi umum perusahaan. Hasil yang diperoleh dari analisis rasio keua…
Penelitian ini bertujuan untuk membandingkan kinerja keuangan pada PT Bank KB Bukopin Tbk sebelum dan sesudah akuisisi dengan menganalisis perbedaan signifikansi pada rasio profitabilitas yaitu Return On Assets (ROA), Return On Equity (ROE), Net Interest Margin (NIM), Net Profit Margin (NPM) dan Beban Operasional Pendapatan Operasional (BOPO). Penelitian ini menggunakan data sekunder berupa la…
Penelitian ini bertujuan untuk menganalisis dan mendapatkan bukti empiris mengenai pengaruh kompetensi, kompensasi, dan religiusitas terhadap kinerja karyawan pada Bank Syariah Indonesia di Kabupaten Kudus. Populasi data yang digunakan dalam penelitian ini mencakup seluruh karyawan Bank Syariah Indonesia di Kabupaten Kudus yang terdiri dari dua kantor cabang yaitu Bank Syariah Indonesia Kan…
Penelitian ini bertujuan untuk menganalisis signifikansi pengaruh budaya organisasi, disiplin kerja, dan kepuasan kerja terhadap kinerja karyawan (Studi Kasus Pada PT. Bank Syariah Indonesia Kantor Area Semarang Kota), baik secara simultan maupun parsial. Populasi dalam penelitian ini adalah seluruh karyawan Bank Syariah Indonesia Kantor Area Semarang Kota, sedangkan sampel dalam pene…
Penelitian ini bertujuan untuk menganalisis signifikansi pengaruh Beban Operasional terhadap Pendapatan Operasional (BOPO), Financing to Deposit Ratio (FDR), Kewajiban Penyediaan Modal Minimum (KPMM), Inflasi, dan Covid-19 terhadap Return on Asset (ROA) Bank Muamalat Indonesia Periode 2013-2022, baik secara simultan maupun parsial. Populasi dalam penelitian ini adalah Laporan Keuangan Bank Mua…
Penelitian ini bertujuan untuk menganalisis signifikansi pengaruh budaya organisasi, kompensasi, motivasi kerja, dan gaya kepemimpinan terhadap kinerja karyawan pada PT Bank Muamalat Indonesia Kantor Cabang Utama Yogyakarta baik secara simultan maupun parsial. Populasi dalam penelitian ini adalah karyawan kantor cabang utama Yogyakarta yang berjumlah 40 karyawan. Sampel yang digunaka…