Penelitian ini dilakukan untuk menjawab permasalahan tingginya paparan karbon monoksida (CO) yang dihasilkan selama proses pengelasan MAG (Metal Active Gas), khususnya pada area kerja terbuka yang tidak memiliki sistem ventilasi yang memadai. Tujuan dari penelitian ini adalah untuk menganalisis sebaran CO dan mengevaluasi efektivitas desain kabin welding robot dalam mengurangi paparan gas berba…
Penelitian ini bertujuan untuk memberikan solusi terhadap permasalahan dalam proses pengelasan komponen hook support melalui perancangan dan pembuatan alat bantu alat bantu berupa welding fixture. Permasalahan utama yang ditemukan adalah ketidaktepatan dimensi dan posisi antar komponen hook support akibat proses pengelasan manual yang menyebabkan tingginya jumlah produk Not Good (NG) dan waktu …
Efisiensi bahan bakar merupakan tantangan utama dalam operasional alat berat di industri pertambangan. PT Saptaindra Sejati mencatat konsumsi bahan bakar tinggi pada dump truck HD785-7 akibat penggunaan power mode secara terus-menerus oleh operator. Penelitian ini bertujuan merancang dan mengimplementasikan sistem auto economode berbasis control untuk mengoptimalkan konsumsi bahan bakar secara …
Penelitian ini bertujuan mengevaluasi kinerja struktural sistem pengangkat dump truck, khususnya pada komponen sumbu hidrolik dan lengan pengangkat (arm), dengan metode elemen hingga (Finite Element Method/FEM) menggunakan perangkat lunak SolidWorks 2025. Analisis dilakukan pada dua model desain, yaitu Model 1 dengan variasi sudut pembongkaran 15°, 36°, dan 50°, serta Model 2 dengan var…
PT Karya Bahana Unigam merupakan perusahaan manufaktur yang berfokus pada industri komponen otomotif dalam pembuatan automotive seat dan body parts kendaraan roda empat. Proses pemasangan nut yang belum dilengkapi sistem deteksi menyebabkan cacat produk, lemahnya traceability, dan pemborosan. Modifikasi mesin spot welding dengan penambahan sensor dan counter pada line 5H45 diperlukan …
Industri kelapa sawit di Indonesia memiliki peran strategis dalam mendukung perekonomian nasional, baik melalui kontribusi pendapatan negara maupun penciptaan lapangan kerja. Namun, proses pengangkutan dan pembuangan tandan buah segar (TBS) dari kebun ke pabrik masih menggunakan metode manual yang kurang efisien, serta meningkatkan risiko kecelakaan kerja. Penelitian ini bertujuan untuk meranca…
PT Denso Indonesia merupakan perusahaan manufaktur komponen kendaraan yang memproduksi Alternating Current Generator Starter (ACGS). Proses produksi ACGS terdapat tahapan inspeksi hasil solder yang sebelumnya dilakukan secara manual oleh operator. Permasalahan yang dihadapi adalah jumping process, yaitu kondisi ketika prosedur kerja yang belum selesai namun produk sudah masuk ke tahap berikutny…
Penelitian ini bertujuan untuk merancang alat bantu pengelasan berupa welding fixture guna meningkatkan efektivitas proses pengelasan produk tee-pipe di PT. Nifa Persada Teknindo. Masalah utama yang dihadapi perusahaan adalah lamanya waktu proses pengelasan dan jumlah produk cacat (not good / NG) yang disebabkan oleh keterbatasan alat bantu pengelasan, dimana operator perlu melakukan proses per…
PT Techpack Asia merupakan perusahaan manufaktur yang memproduksi kemasan produk kosmetik. Permasalahan yang ada pada salah satu sub bagian Unit Autonomous Production (UAP) Premium adalah tidak terpenuhinya target produksi sebanyak 850 pcs/hr pada produksi produk LS-091. Permasalahan ini terjadi karena pada proses press base dan mechanism LS-091 di line assembling produk LS-091 masih dilakukan …