Penelitian ini bertujuan untuk menganalisis signifikansi perbedaan kinerja Bank Pembangunan Daerah yang melakukan spin off dan konversi berdasarkan pengukuran Indeks Maqashid Syariah. Populasi dalam penelitian ini adalah Bank Umum Syariah di Indonesia, sedangkan sampelnya adalah Bank Pembangunan Daerah yang melakukan spin off dan konversi yang dipilih menggunakan teknik pengambilan sampel …
ABSTRAK Penelitian ini bertujuan untuk menganalisis signifikansi pengaruh budaya organisasi, Kompensasi dan religiusitas terhadap kinerja karyawan pada Lembaga Keuangan Syariah baik secara simultan maupun parsial. Populasi dalam penelitian ini adalah seluruh karyawan pada Lembaga Keuangan Syariah. Teknik pengambilan sampel dengan menggunakan random sampling, yaitu sebanyak 80 karyawan. Da…
Penelitian ini bertujuan untuk menganalisis signifikansi pengaruh pengetahuan masyarakat, kualitas pelayanan, digital marketing, dan lokasi terhadap minat menabung di Bank Umum Syariah pada masyarakat Kabupaten Jepara baik secara simultan maupun parsial. Populasi dalam penelitian ini adalah masyarakat Kabupaten Jepara, sedangkan sampel dalam penelitian ini adalah 100 orang responden yan…
Penelitian ini bertujuan untuk menganalisis signifikansi pengaruh Rasio Pembiayaan Bermasalah, Efisiensi Operasional, Ukuran Perusahaan dan Sumber Dana Pihak Ketiga Terhadap Profitabilitas pada Bank Umum Syariah periode 2017-2021, baik secara simultan maupun parsial. Populasi dalam penelitian ini adalah seluruh Bank Umum Syariah di Indonesia, sedangkan sampel dalam penelitian ini adala…
Penelitian ini bertujuan untuk menganalisis signifikansi perbedaan kinerja Bank Syariah Indonesia Sebelum dan Setelah Merger berdasarkan Indeks Maqashid Syariah. Populasi dalam penelitian ini adalah Bank Umum Syariah di Indonesia, sedangkan sampel dalam penelitian ini adalah Bank Syariah Indonesia sebelum dan setelah merger dipilih menggunakan teknik pengambilan sampel yaitu purposive …
-
Melinda Pebriyanti Dwi Astuti, “Penerapan PSAK 109 Pada Penyajian Laporan Keuangan Badan Amil Zakat Nasional (BAZNAS) Provinsi Jawa Tengah”. Tugas Akhir D3 Akuntansi, Jurusan Akuntansi Politeknik Negeri Semarang di bawah bimbingan Marliyati, S.E., M.Si.Akt. dan Drs. Suko Raharjo, M.Hum. Agustus 2023, 101 halaman. Laporan keuangan merupakan hasil akhir dari proses akuntansi berupa i…
Leonardo Genio Paccelly, “Perhitungan Harga Pokok Produksi Minuman Wedang Uwuh pada Usaha Jamu Bu Iin Kabupaten Karanganyar”. Tugas Akhir D III Akuntansi Jurusan Akuntansi Politeknik Negeri Semarang, di bawah bimbingan Siti Mutmainah, S.E., M.Si.. Akt., CA. dan Drs. I Nyoman Romangsi, M.Pd., Agustus 2023, 98 Halaman. Penentuan harga pokok produksi secara tepat merupakan hal yang penting …
Tugas Akhir ini dilakukan pada CV Tegan Furnindo Semarang. Aset tetap memiliki nilai yang cukup material dalam laporan keuangan serta merupakan bagian penting dalam mendukung kegiatan operasional perusahaan. Tujuan dari tugas akhir ini adalah untuk mengetahui perlakuan akuntansi meliputi pengakuan, pengukuran, dan penyajian aset tetap pada CV Tegan Furnindo Semarang Tahun 2022. Data yang diguna…
Koperasi Konsumen Kopel Bulog Jawa Tengah merupakan koperasi yang bergerak dalam beberapa bidang usaha seperti simpan pinjam, pertokoan dan jasa persewaan yang memiliki kewajiban untuk menyusun laporan keuangan guna memenuhi tuntutan transparansi dan akuntabilitas terhadap masyarakat. SAK EP menjadi pilar laporan keuangan baru untuk melengkapi laporan keuangan yang telah ada. Penerapan SAK EP l…