Penelitian ini bertujuan untuk menganalisis signifikansi pengaruh ESG Score, Profitabilitas, Leverage Dan Valuasi Pasar Terhadap Return Saham Pada Jakarta Islamic Index (JII) Periode 2020-2023 secara parsial. Populasi dalam penelitian ini adalah perusahaan yang terdaftar dalam Jakarta Islamic Index (JII) Periode 2020-2023. Dengan menggunakan teknik purposive sampling dihasilkan 13 (tiga belas)…
Pemanfaatan air tanah secara berlebihan dapat menyebabkan penurunan muka tanah, pemborosan, dan penurunan kualitas lingkungan. Penelitian ini bertujuan mengevaluasi potensi pemanfaatan air hasil olahan Instalasi Pengolahan Air Limbah (IPAL) Hotel X Semarang sebagai sumber air alternatif untuk penyiraman tanaman. Hasil penelitian menunjukkan bahwa air hasil olahan IPAL Hotel X telah memenuhi sta…
Penelitian ini bertujuan untuk menganalisis signifikansi Pengaruh Pengungkapan Environmental, Social, and Governance (ESG), Solvabilitas, dan Ukuran Perusahaan terhadap Harga Saham pada perusahaan yang terdaftar di Jakarta Islamic Index (JII) selama 2021-2023, baik secara simultan maupun parsial. Populasi dalam penelitian ini adalahseluruh perusahaan yang terdaftar di Jakarta Islamic Index (JII…
Penelitian ini bertujuan untuk menganalisis signifikansi pengaruh Good Corporate Governance, Whistleblowing System, dan Komite Audit terhadap Internal Fraud pada Bank Umum Syariah terdaftar OJK periode 2019-2023 baik secara simultan maupun parsial. Populasi penelitian ini adalah Bank Umum Syariah di Indonesia yang terdaftar Otoritas Jasa Keuangan (OJK) periode 2019-2023 yang berjumlah…
Penelitian ini bertujuan untuk menganalisis signifikansi pengaruh Service Quality dan Switching Barriers terhadap Loyalitas Nasabah pada PT Bank Muamalat Kota Semarang dengan Kepercayaan sebagai variabel intervening. Data yang digunakan dalam penelitian ini adalah data primer yang dikumpulkan menggunakan kuesioner. Populasi dalam penelitian ini adalah nasabah yang memiliki rekening pada Bank …
Penelitian ini bertujuan untuk menganalisis signifikansi pengaruh literasi keuangan, halal lifestyle, pengetahuan green banking, dan digital marketing terhadap minat penggunaan produk Bank Umum Syariah pada Generasi Z di Kota Semarang secara parsial. Populasi dalam penelitian ini adalah generasi Z Kota Semarang. Teknik pengambilan sampel menggunakan non-probability sampling yang berupa purposiv…
Penelitian ini bertujuan untuk menganalisis signifikansi pengaruh social media influencer, literasi keuangan syariah, dan green advertising terhadap minat menabung di Bank Umum Syariah pada Generasi Z Kota Semarang secara simultan maupun parsial. Populasi dalam penelitian ini adalah masyarakat Generasi Z Kota Semarang. Teknik pengambilan sampel menggunakan non-probability sampling yang berupa …
Penelitian ini bertujuan untuk menganalisis signifikansi pengaruh pelatihan, perilaku kewarganegaraan organisasi, kepuasan kerja, dan komitmen organisasi terhadap turnover intention karyawan pada PT Bank Tabungan Negara (Persero) Tbk Kantor Cabang Syariah Semarang baik secara simultan maupun parsial. Populasi dalam penelitian ini adalah karyawan pada PT Bank Tabungan Negara (Persero) Tbk Kan…
Penelitian ini bertujuan untuk menganalisis signifikansi pengaruh kualitas layanan, gaya hidup, brand image, dan digital marketing terhadap keputusan menjadi nasabah bank umum syariah pada masyarakat Kabupaten Demak, baik secara simultan maupun parsial. Populasi dalam penelitian ini adalah masyarakat Kabupaten Demak. Teknik pengambilan sampel menggunakan non probability sampling yang berupa pur…
ABSTRAK Penelitian ini bertujuan untuk menganalisis signifikansi Literasi Keuangan Syariah, Halal Lifestyle, dan Green Promotion Terhadap Minat Menabung Pada Bank Umum Syariah di Kota Semarang baik secara simultan maupun parsial. Populasi pada penelitian ini adalah masyarakat Kota Semarang, sedangkan sampel dalam penelitian ini adalah 300 orang responden yang dipilih dengan menggunakan tek…