Penelitian ini meneliti fluktuasi keluar masuk karyawan di PT Samudera Agencies Indonesia Semarang selama periode 2019 - 2024, yang dipengaruhi oleh rendahnya work life balance dan kepuasan kerja. Tujuan penelitian ini adalah menganalisis pengaruh work life balance dan kepuasan kerja terhadap niat untuk berhenti kerja (turnover intention) di kalangan karyawan PT Samudera Agencies Indonesia Sema…
Logistik merupakan salah satu industri dengan pertumbuhan yang cukup tinggi dalam beberapa tahun terakhir sehingga terjadi penawaran jasa yang kompetitif. PT BGR Logistik Indonesia Divre Semarang mengalami penurunan pendapatan dalam evaluasi perusahaan dan permasalahan yang dianggap krusial oleh perusahaan diantaranya adalah harga, kualitas layanan, dan word of mouth. Penelitian ini bertujuan u…
Jumlah kerusakan barang pada proses penanganan barang pada PT YCH Supply Point Semarang pada tahun 2019-2023 mengalami penurunan, namun ketika dilihat dari data bulanan, ternyata terdapat kenaikan yang cukup siginifikan pada bulan September-Desember 2023. Penelitian ini bertujuan untuk meramalkan jumlah kerusakan pada tahun 2024 dan mengalisis faktor yang menyebabkan kerusakan barang agar dapat…
This research focuses on factors influencing consumer loyalty to Starbucks in Indonesia, particularly the impact of brand image and religious-motivated boycotts. The Israel-Hamas conflict and the company's response to this issue have triggered a global boycott campaign against Starbucks. The study aims to analyze how these boycotts and brand image affect consumer loyalty, with a specific focus …
Terdapat indikasi realisasi kinerja karyawan yang tidak sesuai dengan target yang telah ditentukan oleh perusahaan PT PLN (Persero) UPT Semarang Jawa Tengah & DIY. Penyebab tersebut dapat disebabkan oleh beberapa hal yaitu jam kerja karyawan yang cukup tinggi dan kondisi lingkungan kerja fisik perusahaan yang kurang baik. Hal ini menunjukkan adanya permasalahan work life balance dan physical wo…
Seiring berkembangnya teknologi, masyarakat dibuat melek terhadap teknologi akan kebutuhan yang semakin meningkat. Keluhan umum yang dirasakan pengguna aplikasi Shopee meliputi kinerja aplikasi yang lambat setelah pembaruan, waktu respond fitur yang lambat, dan kesalahan pengguna fitur. Selain itu, jumlah pengunduh aplikasi pada bulan Desember hingga Mei 2024bmengalami penurunan yang signifikan…
Tiktok merupakan salah satu platform yang popular yang tidak hanya digunakan untuk hiburan tetapi juga sebagai wadah bisnis yang dikenal dengan Tiktok Shop. Penelitian ini bertujuan untuk menganalisis pengaruh electronic word of mouth dan live streaming terhadap impulsive buying pada mahasiswa di Tembalang Semarang. Metode pengumpulan data yang digunakan adalah observasi dan kuesioner. Kue…
Penelitian ini dilatar belakangi adanya penurunan realisasi bongkar muat pada tahun 2020 sampai 2021 di PT Pelabuhan Indonesia Cabang Tanjung Emas Semarang karena sebelumnya Perusahaan menggunakan strategi pemasaran CRM (Customers Relation Management). Namun secara signifikan meningkat pada tahun 2022-2023. Perusahaan menerapkan strategi pemasaran STP (Segmentation, Targeting, Positio…
Permasalahan yang terjadi di perusahaan terkait dengan Job Satisfaction dilihat dari turnover karyawan yang mengalami fluktuasi perlu mendapatkan perhatian lebih. Tujuan dari penelitian ini adalah untuk menganalisis hubungan Quality of Work Life, Self Efficacy dan Organizational Citizenship Behavior terhadap Job Satisfaction pada Karyawan PT Misaja Mitra Pati. Populasi penelitian ini adalah sel…
Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui sejauh mana pengaruh fasilitas kerja terhadap kinerja karyawan PT Pos Indonesia (Persero) Kantor Regional IV Semarang dengan menggunakan pra-survei untuk mengidentifikasi masalah yang ada di perusahaan terkait fasilitas kerja. 45 responden didapatkan dengan menggunakan rumus slovin sebagai sampel penelitian. Metode analisis meliputi uji validitas, uji r…