Penelitian ini bertujuan untuk menganalisis pengaruh harga, promosi, dan kemudahan terhadap keputusan pembelian pada platform e-commerce TikTok Shop di Kota Semarang. Penelitian ini menggunakan pendekatan kuantitatif, dengan data yang diperoleh melalui penyebaran kuesioner kepada responden. Metode pengambilan sampel menggunakan non-probability sampling dengan teknik purposive sampling terh…